Category: Verifikasi
-
Mengapa saya harus verifikasi akun dan identitas sebagai pemilik?
Verifikasi akun dan identitas dilakukan sebagai tindakan pencegahan peretasan akun. Selain itu verifikasi akun dan identitas juga membantu tim Mamikos dalam memastikan keaslian identitas Anda dan memastikan Mamikos menjadi platform yang aman tanpa tindak penipuan, dan sebagainya. Sebagai pemilik kos, verifikasi akun dan identitas akan memengaruhi tayang atau tidaknya iklan kos Anda.
-
Bagaimana cara verifikasi identitas sebagai pemilik?
Anda dapat melakukan verifikasi akun sebagai pemilik kos melalui aplikasi dengan cara sebagai berikut: Login akun pemilik kos, kemudian pilih menu Profile di bagian bawah Klik Informasi Pribadi Pada bagian Kartu Identitas, klik Tambahkan Foto kartu identitas dan selfie dengan menggunakan identitas tersebut Jika tidak memiliki KTP, Anda dapat menggunakan kartu identitas lainnya dengan klik…
-
Mengapa saya tidak bisa verifikasi akun pemilik?
Pastikan hal berikut agar akun pemilik kos Anda dapat diverifikasi: Alamat email dan nomor telepon yang digunakan sudah sesuai dan belum digunakan pada akun lain. Email yang dikirim oleh Mamikos adalah email verifikasi terbaru dan link verifikasi belum kedaluwarsa. Kode verifikasi yang dimasukkan sudah sesuai. Jika masih berkendala, silakan hubungi CS Mamikos melalui WhatsApp 0813-2511-1171.…
-
Apakah identitas yang saya berikan saat proses verifikasi sebagai pemilik terjamin keamanannya?
Kami sangat menjaga privasi Anda sebagai pemilik dan pengguna Mamikos lainnya. Informasi yang Anda berikan selama proses verifikasi akun dan identitas diatur dalam Kebijakan Privasi kami.