Author: mamihelp
-
Bagaimana cara memesan kos melalui Bayar Kos Langsung?
Berikut cara memesan kos melalui Bayar Kos Langsung: Scan kode QRJika Anda dan pemilik kos sudah sepakat dengan kamar kos yang akan disewa, scan kode QR yang diberikan oleh pemilik/ penjaga kos pada saat survey/ bertemu secara langsung. Pilih kos yang sesuaiAda kemungkinan pemilik kos memiliki beberapa kos lain yang akan tampil saat Anda scan…
-
Mengapa saya tidak dapat menggunakan fitur Bayar Kos Langsung pada kos yang saya ingin sewa?
Pastikan pemilik kos mengaktifkan kode QR kos saat Anda melakukan scan untuk menggunakan fitur Bayar Kos Langsung.
-
Bagaimana saya mengetahui kos yang ingin saya pesan bisa Bayar Kos Langsung?
Anda dapat bertanya kepada pemilik/ penjaga kos ketika survey kos dan bertemu secara langsung.
-
Di mana saja kos yang memberlakukan Bayar Kos Langsung?
Anda dapat menemukan kos yang memberlakukan Bayar Kos Langsung di mana saja selama kos sudah terdaftar Booking Langsung. Pastikan pemilik kos menggunakan aplikasi Mamikos versi terbaru dan mengaktifkan kode QR kosnya.
-
Apa keuntungan menggunakan Bayar Kos Langsung bagi penyewa?
Dengan menggunakan Bayar Kos Langsung, proses pemesanan kos yang Anda inginkan saat survey kos menjadi lebih mudah. Anda dapat dengan mudah memesan dan membayar kos dengan scan kode QR yang diberikan oleh pemilik/ penjaga kos dan dapat memesan kos jauh hari maksimal 3 bulan sebelum tanggal check-in.
-
Apa itu Bayar Kos Langsung bagi penyewa?
Bayar Kos Langsung adalah fitur terbaru Mamikos yang mempermudah Anda memesan kos yang diinginkan. Melalui fitur ini Anda dapat memesan dan membayar kos sekaligus dengan scan kode QR kos yang diberikan pemilik/ penjaga kos saat Anda survey kos.
-
Saya mendapat notifikasi bahwa saya ditambahkan sebagai penyewa di Mamikos. Bagaimana saya menanggapinya?
Anda ditambahkan sebagai penyewa karena Anda sudah menghuni suatu kos dan pemiliknya ingin memasukkan Anda ke dalam sistem pengelolaan kos di Mamikos. Anda bisa membuat akun di Mamikos setelah ditambahkan sebagai penyewa Di luar alasan itu, kami tidak menyarankan Anda untuk merespon notifikasi jika itu tidak bersumber dari Mamikos. Kami tidak pernah meminta password, kode…
-
Saya ditambahkan sebagai penyewa oleh pemilik kos yang saya huni. Apa yang harus saya lakukan setelahnya?
Jika Anda sudah memiliki akun dan sudah melakukan verifikasi akun, Anda dapat melihat detail mengenai kontrak Anda dengan kos yang Anda huni di halaman Kos Saya. Jika Anda belum memiliki akun, Anda bisa mendaftar di sini untuk bisa melihat halaman Kos Saya.
-
Mengapa saya ditambahkan sebagai penyewa?
Pemilik kos dapat menambahkan Anda sebagai penyewa karena Anda sudah menghuni suatu kos dan Anda dimasukkan ke dalam sistem pengelolaan kos di Mamikos. Jika Anda belum memiliki akun Mamikos, Anda dapat membuatnya melalui link ini
-
Bagaimana cara mengubah harga sewa kos?
1. Klik foto akun Anda di pojok kanan atas halaman Mamikos.com, lalu pilih “Halaman Pemilik”2. Klik “Kos”3. Cari kos yang mau Anda pilih, lalu klik “Update Kamar & Harga”.4. Anda bisa mengubah harga dan hitungan sewa sesuai kebutuhan. Setelah itu, klik “Update Harga”.5. Anda berhasil mengubah informasi penyewa.